
Bidang Ilmu: Teologi Dogmatik
Riwayat Pendidikan
S1 – Sekolah Tinggi Filsafat Seminari Pineleng.
S2 – Universität Innsbruck, Austria.
S3 – Universität Innsbruck, Austria.
Tempat, Tanggal Lahir
Gombong, 17 November 1969.
Email: gregoriushertanto@stfsp.ac.id
- “Damit die Herzen derer sich wandeln, die sie bedrängen und unterdrücken.” Versöhnung durch Bekehrung des Herzens aus dem Blickwinkel der Dramatischen Theologie (2009).
- Berteologi Masa Kini. Sebuah Tantangan. Belajar dari Hans Urs von Balthasar dan Raymund Schwager (2012).
- Ekaristi sebagai Tindakan Politik? Pembelajaran dari William T. Cavanaugh (2014).
- Reformasi itu Menyentuh Ekaristi (2017).
- Kembalinya Teologi Penciptaan (2017).
- Memahami Bakti Silih dan Adorasi untuk Pembentukan Spiritualitas Hati (2017).
- Mengubah Hati Penindas.
Penerbit: Kanisius, Yogyakarta, 2020
ISBN: 9789792165869
Iman harapan kasih : kumpulan refleksi para Frater Mayor STF Seminari Pineleng.
Penerbit: Cahaya, Pineleng, 2014
ISBN: 9786028037662
- Mysterium Crucis–Mysterium Paschale: Permenungan atas Tri Hari Suci.
Penerbit: Kanisius, Yogyakarta, 2020
ISBN: 9789792166835
- Maria dalam Gereja Kristen (2017).
- Sikap Gereja terhadap Single Parent (2017).
- Tradisi Penghormatan Maria (2018).
- Mengenal Devosi Kerahiman Ilahi (2018).
- Syarat menjadi Santo dan Santa (2018).
- Kitab Suci Bukan Fiksi (2018).
- Bangsa Terpilih (2018).
- Kematian Maria (2018).
- Taman Eden (2019).
- Batu Sandungan (2019).
- Rotan dan Cambuk (2019).
- Tongkat Uskup (2019).
- Bawa Tamu Agama Lain ke Gereja (2019).
- Setan dan Dosa (2019).
- Rahasia Pengakuan (2019).
- Kebangkitan Kristus (2019).
- Marah di Bait Allah (2019).
- Rahmat yang Tidak Terbatas (2019).
- Peran Alkitab (2019).
- Rosario Kehidupan (2019).
- Berdoa kepada Maria (2019).
- Meninggal seperti Kristus (2019).
- Meditasi Kematian (2019).
- Maria, Sang Bunda Allah (2020).
- Dua Yohanes (2020).
- Soulmate (2020).
- Penyakit dan Dosa (2020).
- Misteri Keadilan Tuhan (2020).
- Keputusan Yudas Iskariot (2020).
- Solidaritas Mencari Allah (2020).
- Hari Kelahiran Gereja (2020).
- Viaticum, Komuni Terakhir (2020).
- Dilema dan Dosa (2020).
- Nyanyi Lagu Natal di Masa Adven (2020).
- Relikwi, Bagaimana Penggunaannya (2021).
- Keselamatan Allah secara Tersembunyi (2021).
- Gelar “Bapa” (2021).
- Hadir Real Time dalam Misa Online (2021).
- Bersalah atas Kematian Yesus (2021).
- Kremasi menurut Gereja Katolik (2021).
- Berhadapan Muka ke Muka (2021).
- Imam, Pastor, Romo, Diosesan dan Imam Tarekat: Apa Bedanya? (2021).
- Dosen Pengajar Teologi Dogmatik sejak Tahun 2010.
- Ketua STFSP